Profil

Pondok Pesantren Manarul Huda Pusat

Foto Profil

KH. Endin Saepudin

Hj. Durroh Nashihah

Pendiri & Pengasuh

Pondok Pesantren Manarul Huda Pusat

Pimpinan Pondok Pesantren Beserta Keluarga
Pimpinan Pondok Pesantren Beserta Keluarga
Dewan Kyai Beserta Keluarga
Dewan Kyai Beserta Keluarga
Dewan Kyai Beserta Keluarga
Dewan Kyai Beserta Keluarga
Dewan Kyai Beserta Keluarga
Dewan Kyai Beserta Keluarga
Dewan Kyai Beserta Keluarga
Dewan Kyai Beserta Keluarga

Sejarah

Pondok Pesantren Manarul Huda

Manarul Huda Pusat adalah sebuah pondok pesantren yang berada di Sukasirna, Sukarame, Tasikmalaya. Pondok pesantren ini didirikan oleh KH. Endin Saepudin pada tahun 1978. Kemudian pada tahun 1996, pesantren ini mendirikan Yayasan Manarul Huda Pusat, yang mengembangkan pesantren dengan membangun MTs Manarul Huda, MA Manarul Huda, dan Koperasi Pontren Manarul Huda Pusat.

Pondok Pesantren Manarul Huda Pusat hingga saat ini masih menerapkan sistem salafiyyah, dimana kyai atau ustadz memegang peran utama dalam proses penyaluran ilmu dengan pengajaran berbasis sanad, yaitu pertalian ilmu, menempatkan figur tertentu sebagai pusaran perpindahan ilmu.

Di pesantren yang dikelilingi area persawahan ini, kitab kuning tentang gramatika bahasa Arab, yaitu nahwu dan sharaf, diajarkan. Ada juga kitab yang mengajarkan akidah atau tauhid. Kitab lainnya seputar fikih dan akhlak.

Sejak didirikan, pesantren ini murni menganut sistem salaf klasik yang hanya mengajarkan pengajian sorogan. Meskipun saat ini, sudah ada lembaga pendidikan lainnya seperti MTs dan MA. Setidaknya sudah ribuan alumnus dilahirkan dari pesantren ini, mereka saat ini menjadi tokoh masyarakat yang teguh memegang akidah Islam dengan tetap bertoleransi.

Alur Pendaftaran

1

Membuat Akun

2

Membayar Uang Pendaftaran

3

Melakukan Test Akademik

4

Wawancara

5

Membayar Biaya Masuk Tahap 1*

6

Mengisi data & Meng-upload dokumen*

7

Memilih Kobong*

8

Pendaftaran Selesai Dilakukan

Yang bertandakan (*) adalah alur yang bisa dilaksanakan ketika dinyatakan lulus

Biaya Masuk

Pembayaran biaya masuk dilakukan dalam 2 tahap: tahap pertama setelah dinyatakan lulus (selain biaya pendaftaran), dan tahap kedua sebelum program dimulai.

Madrasah Tsanawiyyah

Rp4.670.000

Adm. Salafy Rp200.000
Kartu Santri Rp50.000
Infaq Sarana Rp1.500.000
Matsama Rp50.000
Raport Rp100.000
Seragam Rp480.000
Lemari Rp500.000
Kasur Rp230.000
Buku Paket Rp900.000
Syahriah Rp110.000
Uang Makan Rp400.000
Loundry Rp150.000

Tahap 1 : Rp3.270.000

Tahap 2 : Rp1.400.000

Madrasah 'Aliyyah

Rp4.770.000

Adm. Salafy Rp200.000
Kartu Santri Rp50.000
Infaq Sarana Rp1.500.000
Matsama Rp50.000
Raport Rp100.000
Seragam Rp480.000
Lemari Rp500.000
Kasur Rp230.000
Buku Paket Rp1.000.000
Syahriah Rp110.000
Uang Makan Rp400.000
Loundry Rp150.000

Tahap 1 : Rp3.370.000

Tahap 2 : Rp1.400.000

Lanjutan

Rp3.640.000

Adm. Salafy Rp200.000
Kartu Santri Rp50.000
Infaq Sarana Rp1.250.000
Matsama Rp50.000
Raport Rp100.000
Seragam Rp480.000
Buku Paket Rp1.000.000
Syahriah Rp110.000
Uang Makan Rp400.000

Tahap 1 : Rp2.240.000

Tahap 2 : Rp1.400.000

Takhosus Salafiyyah

Rp3.400.000

Adm. Salafy Rp200.000
Kartu Santri Rp50.000
Infaq Sarana Rp1.500.000
Matsama Rp50.000
Seragam Rp250.000
Kasur Rp230.000
Lemari Rp500.000
Syahriah Rp70.000
Uang Makan Rp400.000
Loundry Rp150.000

Tahap 1 : Rp2.400.000

Tahap 2 : Rp1.000.000

Hubungi Kami

Asep Syakir Lutfi, S.Pd.
Rois 'Aam.
Asep Syakir Lutfi, S.Pd.
Acep Nurul Akbar.
Wakil Rois 'Aam.
Acep Nurul Akbar.
Ridwan Ramadhan.
Operator
Ridwan Ramadhan.
Muhammad Shofhan Jamil
Operator.
Muhammad Shofhan Jamil
Indri Ramdani
Kolektor / Bendahara.
Indri Ramdani
Ihsan Maulana
Kolektor / Bendahara.
Ihsan Maulana
Ahmad Samsul Bahri, S.E
Sie. Keamanan
Ahmad Samsul Bahri, S.E
Deden Muhammad Ali, S.Pd.
Sie. Pendidikan
Deden Muhammad Ali, S.Pd.
Winda Aulia Fauziyah
Sie. Keamanan
Winda Aulia Fauziyah
Fitri Zahrotun Nafisah
Sie. Pendidikan
Fitri Zahrotun Nafisah
Annisa Nur'aeni
Sie. Kebersihan
Annisa Nur'aeni
Barsa Kamilah
Kolektor / Bendahara
Barsa Kamilah

Daftarkan Putra-Putri Anda Untuk Bergabung dengan Generasi Islami Masa Depan !

Pondok Pesantren Manarul Huda Pusat membuka pendaftaran untuk Santri Baru. Jadilah bagian dari keluarga besar kami dan wujudkan pendidikan agama yang kokoh serta karakter mulia.

Tertarik untuk mendaftarkan anak/saudara/anak didik anda? Buat akun anda sekarang, dan ikuti langkah-langkah selanjutnya dengan mudah !

Buat Akun

Sudah Punya Akun ? Login Sekarang

Login Ke Akun Yang Sudah Ada

©2025 Pondok Pesantren Manarul Huda Pusat. All rights reserved.